• kopabi.belfoods@gmail.com
  • 021 8993 1234 ext. 20200, 0812 1234 7935
News Photo

Pelatihan UMKM Binaan Kopabi

UMKM binaan kopabi merupakan bagian ujung tombak nya Kopabi Mart dalam meraih pundi pundi penghasilan omset dimana setiap hari para UMKM binaan ini men supply berbagai makanan siap saji untuk para karyawan yang di jajakan di etalase nya kopabi mart

Pembinaan bukan hanya sekedar gugurnya kewajiban yang di syaratkan oleh UU terkait kemitraan koperasi dengan mitranya tetapi lebih mengarah kepada saling berbagi (take and give) baik dari sisi handling produk, proses produksi yang hygienis atau pengemasan produk, penataan barang dagangan, pengenalan institusi koperasi secara kelembagaan nya, trik dan tips agar bisa selalu eksis serta pengenalan pemasaran secara digital atau berbasis tecnology juga trampil dalam menghitung margin dalam setiap produk yang di supply ke Kopabi Mart

Semoga dengan adanya pelatihan ini dalam mempererat hubungan yang saling menguntungkan antara para UMKM binaan dengan institusi koperasi pegawai PT Belfoods indonesia, harapannya UMKM dan Kopabi dapat mendulang keuntungan yang lebih baik.

Share This News

Comment

Silahkan hubungi kami untuk konsultasi dan informasi